Jumat, 21 Oktober 2016

Pratikum Hardware Configuring Router-on-a-Stick Inter-VLAN Routing


Judul : Configuring Router-on-a-Stick Inter-VLAN Routing
Tujuan : Mengkonfigurasi subinterfaces
             Mengkonfigurasi  tanpa intervlan routing

Kelas Pratikum : 3 TET A, 3 TET C & 3 TET B
Teknis Pratikum
--------------------------------------------------------------------------------------------------
1. Terdiri dari 3 orang dalam 1 kelompok
2. Dalam kelompok ada yang bertindak sebagai ( Hardware, Software dan Dokumentasi)
    Dokumentasi bertanggung jawab menacatat semua proses pratikum dan kendala selama pratikum, serta mencantumkan cara mengatasi kendala
3. Setelah semua sukses wajib menghapus konfigurasi dengan  perintah
   #erase startup-config
   #erase nvram:
------------------------------------------------------------------------------------------------

Topologi Jaringan
Addresing Table
Langkah Konfigurasi
------------------------------------------------------------------------------------------------------
1. Buat VLAN 30 dan 10  di S1


 2. Beri akses fa0/11 di VLAN 10 dan fa0/6 di VLAN 30




3. Konfigurasi Router Stick
4. Buat trunk antara switch dan router

5. Pastikan semua indikator sudah hijau
7. Tes Ping
8.Sukses....
---------------------------------------------Terima Kasih-------------------------------------




Tidak ada komentar: